Skip to main content

Posts

Showing posts from July, 2020

“Moving To The Normal Post COVID 19 : Kuwait Perspektif”

Universitas Sahid Jakarta dalam gebyar “Open House USAHID & Webinar Series 2020” pada Sabtu, 4 Juli 2020 telah mengadakan Webinar dengan tema “Moving To The Normal Post COVID 19 : Kuwait Perspektif”. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Program Studi Magister Manajemen Kesehatan Keselamatan Kerja dan Lingkungan (MK3L) USAHID bekerjasama dengan Forum Diaspora Indonesia Kuwait (FDIK), KBRI Kuwait dan DPLN PPNI. Prodi yang terdiri dari mahasiswa Indonesia yang sebagian besar berdomisili di Kuwait ini mengusung tema di atas dengan tujuan studi banding era new normal berbagai negara di Timur Tengah, khususnya Kuwait dari berbagai bidang dan perspektif.  Dengan menampilkan Welcoming Speech Direktur SPS Universitas Sahid -Dr. Marlinda Irwanti Poernomo, Msi., Opening Speech Rektor Universitas Sahid -Prof. DR. Ir. H. Kholil, M.Koùm., dan Keynote Speaker Duta Besar RI untuk Kuwait -Bapak Tri Tharyat. Adapun narasumber yang dihadirkan antara lain Bapak Ibnu Munzir -Sr. Engineer/KIPIC se

Press Release Webinar MMK3L Usahid FDIK

Kegiatan Webinar Program Studi Magister Manajemen Kesehatan Keselamatan Kerja dan Lingkungan (MK3L) “Moving To The Normal Post COVID 19 : Kuwait Perspektif”.  Salah satu tujuan Universitas Sahid Jakarta, sesuai dengan visi dan misinya adalah mengembangkan kerjasama Nasional dan Internasional dalam mewujudkan USAHID yang unggul. Dengan penyelenggaraan sistem Pendidikan dan pengajaran yang bermutu tinggi, Universitas Sahid Jakarta membuka pintu bagi kedatangan calon mahasiswa yang siap mengembangkan diri, termasuk dari Luar Negeri dengan sistem On-Line Class, yang memberikan pelayanan akademik mengikuti perkembangan digital. Program Studi MMK3L adalah salah satu program unggulan di USAHID yang menyelenggarakan sistem On-Line class, yang memiliki mahasiswa Indonesia yang berdomisili di Timur Tengah. Dalam menghadapai kondisi new normal post Covid-19, prodi ini berkontribusi untuk menyelenggarakan Webinar yang mengusung tema “Moving To The Normal Post COVID 19 : Kuwait Perspektif”,